14 April 2009

Animasi Bergerak

Sekarang Anda akan mempelajari jenis animasi yang paling sederhana, yaitu benda bergerak. Pertama-tama seperti biasa, gambarlah sebuah bangun.

Kemudian ubahlah objek tersebut (dalam hal ini segitiga itu) menjadi symbol graphic. Kemudian, klik frame 20 pada timeline di layer tersebut, dan masukkan sebuah keyframe (F6).

Klik pada frame 20. Pindahkan gambar segitiga itu ke mana saja.

Setelah itu klik kanan pada timeline di mana saja di antara frame 1 dan frame 20 pada layer segitiga itu, dan pilih 'Create Motion Tween'.

Hasilnya adalah seperti ini.

sumber : http://lecturer.eepis-its.edu/~dhoto/flash

Related Posts by Categories



0 komentar: